BERSIUL WALAU DALAM KESULITAN

Diberdayakan oleh Blogger.
RSS

Permainan

PERSYARATAN :
1. Jawaban Harus spontan dan secepatnya , jangan kelamaan mikirnya!
2. baca satu demi satu dengan cepat!
3. Konsentrasi ..... dan langsung Jawab!
4. Harus jujur jawabannya terhadap diri sendiri, kalau salah jawab ya ngaku aja. Ga dihukum kok....... hihihii
Permainan Konsentrasi Warna...
1. kertas HVS warnanya apa ?
2. awan warnanya apa ?
3. tissu warnanya apa ?
4. sapi minum apa ?
*yang ngejawab susu konsentrasi anda terganggu, karena sapi minum air . . . ..
Konsentrasi warna Hitam:"
1. rambut anda warna apa?
2. tulisan ini warnanya apa ?
3. aspal warnanya apa ?
4. kelelawar tidurnya kapan?
*yang menjawab Kelelawar tidurnya malam, artinya konsentrasinya tergganggu. karena kelalawar tidurnya siang hari . . . ...
Konsentrasi warna Hijau:"
1. warna cendol tersebut apa?
2. daun kelapa warnanya apa?
3. warna umum daun?
4. macan makan apa?
*yang jawab rumput / daun , jelas itu salah,karena macan itu kan makannya daging... pasti pada ke jebak...

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar